Blog
3 Tips Memilih Lantai Rumah yang Pas dan Nyaman dari Batu Alam
Pasti setiap orang menginginkan rumah yang nyaman dan aman untuk keluarganya, tanpa terkecuali Anda. Untuk mewujudkan rumah yang nyaman tentunya Anda perlu memperhatikan baik itu bahan pembuatan rumah hingga interior yang ada di dalam rumah Anda. Mulai dari atap, dinding, pagar, hingga lantai pun tak luput Anda perhatikan. Berbicara masalah lantai yang dapat membuat para penghuni nyaman, salah...
4 Pilihan Model Guiding Block yang Kokoh dan Tahan Lama
Saat ini dunia teknik sipil terus berkembang agar dapat menghasilkan berbagai bentuk bangunan yang mana memanfaatkan banyak bahan penunjang baru. Salah satu hal baru dari dunia teknik sipil yang perlu Anda ketahui adalah Guiding block, yakni lantai yang diproduksi khusus untuk menunjang aksesbilitas bagi penyandang disabilitas yaitu penderita tuna netra. Terdapat berbagai model dari lantai...
Ingin Mencari Furnitur Unik? Coba Kenali 8 Aksesoris Kamar Mandi Ikonik dari Bahan Batu Alam untuk Rumah Anda
Furnitur atau perabotan merupakan kebutuhan yang harus dipenuhi. Selain fungsinya dibutuhkan untuk mendukung aktivitas sehari-hari, furnitur juga dapat melengkapi interior dan memberikan nilai estetika tersendiri. Terutama jika furnitur yang digunakan memiliki bentuk yang unik. Misalnya furnitur dan aksesoris kamar mandi ikonik yang terbuat dari batu alam. Bak Mandi dari Batu Alam Meski tidak...

Tips Memilih Guiding Block Stainless Steel yang Tepat
Tentu menjadi hak semua orang untuk mendapatkan akses publik yang mudah termasuk bagi mereka yang memiliki keterbatasan fisik. Pemasangan ubin guiding block biasa ditempatkan pada area publik seperti pedestrian jalan, trotoar jalan raya, taman, peron kereta api, bandara, perkantoran, dan berbagai tempat publik. Ini dimaksudkan agar penyandang disabilitas mudah untuk berpergian atau mengakses ke...
Ragam Ide Tampilan Carport Batu Alam Terbaru 2021
Carport Batu Alam merupakan material untuk percantik tampilan bangunan menjadi lebih eksotis. Carport Batu Alam dapat diproduksi oleh Stone Depot. Untuk informasi lebih lanjut mengenai kebutuhan Ragam Carport Batu Alam, silahkan kontak langsung customer service kami dengan klik Whatsapp link berikut : https://wa.me/6287829823421 (Sinta) atau email: export@dw-corporation.com. Bagi Anda yang...